Ditawari driver ke tempat yg masih alami dan ini benar2 masih alami. Kesini hari sabtu, 1 April 2023, saat bulan puasa. Kami adalah pengunjung satu-satunya. Kami hanya 4 orang. Kami memesan makanan. Cukup lama makanan datang karena sepertinya tidak ada persiapan samsek. Tp, ikan yg dihidangkan enak, fresh. Jd kebayar sih penantian panjang dan perjalanan jauh dari Anyer sekitar 2 jam lebih. Kalau kamu mau menyendiri dan mencari tempat yg blm bnyk sentuhan teknologi maka kesinilah. Tp kalau mau cari tempat dg berbagai fasilitas, bukan...
Read moreYang mau healing disini dan bisa juga mengekspresikan jiwa introvert sangat pas disini, tidak ada yg jualan jajan ya. Bisa menyatu dengan alam, dan ada rusa, monyet, biawak, babi hutan dan binatang lainnya juga. Pulaunya juga masih terjaga dan bersih. Jadi kalo kesana jaga kebersihan. Dari jakarta ke pelabuhan sekitar 6 jam dan dari pelabuhan naik kapal ke ujung kulonnya hampir 3 jam. Sinyal di ujung kulon telkomsel aja ya terkadang seperti susah sinyal juga....
Read moreMenginap di saat weekend lumayan ramai pengunjungnya. Suasananya bagus Dan alami. Penginapannya bersih Dan pelayanannya cepat..untuk makananya pun cukup murah.
Namun jangan terlalu berharap untuk fasilitas yg mewah dari resort ini. Untuk Amenity seadanya, karena resort ini cenderung untuk menyediakan tempat istirahat buat pemancing yang menggunakan kapal serta bagi mereka yg main kepulau. Recommended bagi...
Read more