Salah satu destinasi terkenal di Pulau Bangka. Terletak di desa Air Bara, Bangka Tengah. Pengunjung hanya dikenai biaya masuk 2000 perorang. Sangat murah. Lahan parkir lumayan luas, terdapat fasilitas umum seperti toilet. Ada tempat makan juga. Destinasi yang tepat untuk dikunjungi bersama keluarga dan teman. Banyak spot foto berlatarkan kulong biru dan kulong hijau. Airnya biru dikeliling tanah putih. Keren banget, walaupun bekas tambang. Untuk disebelahnya kulong hijau difasilitasi kendaraan air yang bisa disewa dengan pembayaran terpisah. Jangan lupa menjaga...
Read moreJalan menuju area nya uda aspal gak seperti digambar maps, uda banyak fasilitas penunjangnya, ada kedai makan juga. Masuknya gratis cuma bayar parkir aja untuk motor 2000 dan mobil 5000. Tempat foto dengan latar belakang danau bekas tambang kaolin, airnya warna biru dan warna hijau... Cocok juga untuk foto saat...
Read moreTempatnya bagus dan keren namun pergi kesana memakan waktu lumayan lama dan tempatnya panas perlu diketahui tempatnya tidak untuk renang karena tempatnya mengandung air raksa dan zat berbahasa lainya hasil tambang timah yg tak ditutup perlu membawa sepatu dan baju cadangan perlu bayar parkir dan...
Read more