Warung Makan Khas Kaili
Warung Makan Khas Kaili things to do, attractions, restaurants, events info and trip planning
Description
Ratings
Posts
[ Sajian khas Kaili yang istimewa ] ———————— 🚦RM. Khas Kaili 📍Jalan Tembang No. 23 🍭Nasi jagung + Uta Kelo + Ikan Asin + Rono Dange + Perkedel Rono 💰35rb ⏱Tiap hari 09.00 sd 20.00 💯 Halal ———————— Rindu dengan kuliner khas Kaili Min KePal mampir disalah satu tempat makan populer yang menjualnya diseputaran jalan Tembang. Menawarkan aneka santapan tradisional Min KePal pun memilih beberapa olahan ikan plus seporsi sayur kelor. . Tidak lama pesanan Min KePal pun tersaji, sebakul nasi jagung, semangkuk Uta kelo dan masing-masing seporsi ikan asin, rono dange dan perkedel rono. . Saat menyantap, nasi jagung hangatnya terasa pas banget disantap bersama kuah kelor bersantan yang gurih. Ikan asinnya sendiri terasa seger banget karena dimasak bersama potongan tomat dan jeruk limau, asin asam sedaapp. Dua lauk lainnya, rono dange terasa juicy dan perkedel rono krenyess gurih. Semua sajian terasa istimewa dan ngangenin, selain itu ada juga aneka jajanan/kue tradisional yang bisa menjadi pencuci mulut KePalers jika berkunjung kesini. . Bagi moment hepi kamu saat jalan2, makan2 maupun belanja2 di Palu bersama kami di tagar 👇👇 ———————— #kelilingpalu #makankelilingpalu #palu
Sammy Dwipa PuteraSammy Dwipa Putera
10
Warung khas makanan Kaili, rasanya mantap, murah meriah. lokasi tidak jauh dari pantai. Meski tergolong rumah makan sederhana, tapi banyak pejabat yang makan di tempat ini.Menu 100% khas Kaili.. Kekurangan nya, servicenya masih sangat standart dan lokasi parkir yang terpaksa harus menggunakan jalan utama..
Taufik KambayangTaufik Kambayang
10
Always come this place when visiting Palu, their dishes are super nice....in traditional way
wied kikiwied kiki
00
Serunya kalo makan rame2, yg cocok sama lidah ku : 1. Sayur kelor 2. Ikan teri 3. Dan beberapa ikan lainnya (lupa namanya) 4. Perkedel (tapi ini garing kaya peyek ikan) Harga medium, rasa mantappp. Payment methode : cash or Transfer, belum ada QRIS. Recommend pokoknya!!!
Yurianto Pratama PutraYurianto Pratama Putra
00
The taste was really delicious. I try the local menu, sayur daun kelor with fried fish.
nikma hidajatinikma hidajati
00
Menu masakan ikan yang bervariasi, dan enak. Sayur bening dan kelornya juga segar. Menyediakan kering tempe dan aneka gorengan. Tempat bersih dan rapi. Rekomendasi yg cocok untuk makan siang
Mahfudhoh Ulin NuhaMahfudhoh Ulin Nuha
00
Nearby Attractions Of Warung Makan Khas Kaili
Sou Raja
Arqam Baburahman Floating Mosque

Sou Raja
4.3
(299)Click for details

Arqam Baburahman Floating Mosque
4.5
(256)Click for details
Nearby Restaurants Of Warung Makan Khas Kaili
Warung Kafe Tora Yaku
Rumah Makan Padang Simpang Tigo Masakan Padang

Warung Kafe Tora Yaku
4.1
(17)Click for details

Rumah Makan Padang Simpang Tigo Masakan Padang
3.3
(5)Click for details