Secara keseluruhan, tempat ini jadi kejutan yang menyenangkan. Awalnya sempat ragu karena tampilannya sederhana, bukan resto besar atau mewah, hanya rumah makan biasa di pinggir jalan. Tapi begitu makanan disajikan, langsung berubah pikiran—rasanya enak dan cocok di lidah.
Datang ke sini bersama rombongan motor sekitar 20 orang karena direkomendasikan oleh leader grup. Ternyata pilihan yang tepat! Salah satu hal menarik adalah penggunaan nasi merah yang bikin pengalaman makan jadi lebih sehat dan berbeda.
Meskipun tidak terlalu besar dan tampilannya sederhana, kualitas makanannya patut diacungi jempol. Semoga tempat ini juga memperhatikan kehalalan sajiannya agar semakin nyaman dikunjungi oleh siapa pun.
Kalau lagi di jalur Rantepao–Makale dan butuh tempat makan enak yang sederhana dan bersahabat, tempat ini...
   Read moreEnak banget luar biasaaa ikan mas bakarnya juara, sambalnya ga pelit. Rencana mau di bikin konten tapi ga sempet saking enaknya ush ga tahan.. Ga sempet foto sama sekali.
Sayang dangkotnya minus bgt, cuma tulang dan bumbu, dagingnya...
   Read moreMakanannya enak, orang baik, layanan mantap, ikan...
   Read more