Lokasinya persis di pojokan lampu merah, parkir mobil tersedia, tapi terbatas. Sharing dengan toko di sebelah.
Variasi minuman dan makanan cukup banyak. Tersedia nasi dan pasta dengan porsi yang besar. Menunya juga child friendly. Favorit saya nasi katsu saus. Terdiri dari nasi putih (ada rasa mentega atau margarin saya juga ga yakin tp bukan nasi polos), diberi ayam katsu yang dislice, diberi telur (jepang? Ini lembut dan enak banget !), lalu disiram saus. Pilihan sausnya banyak, saya paling suka spicy bbq.
Pilihan minuman ada kopi, teh artisan, teh fusion, dll.
Untuk makanan saya beri bintang 4 karena rasanya menurut saya kurang konsisten. Saya pesan beberapa kali dine in dan via ojol untuk menu yang sama terkadang rasanya beda. Mungkin chefnya beda ya.
Tapi untuk layanan dan suasana saya beri bintang 5. Stafnya semua ramah, full senyum. Tersedia ruangan outdoor dan indoor AC. Di ruangan indoor juga disediakan permainan yg cukup seru utk dimainkan oleh dewasa maupun anak2. Di sabtu malam juga ada live music.
Nilai plus lainnya, harganya terjangkau banget. Dengan 20-30ribuan sudah dapat makanan utamanya yang enak dan...
Read moreI was here tonight with some friends. The place was quite cozy, in fact it was almost a full-house. It's cool for hanging out with your friends, or doing your homework after school.
The drinks are good especially for a non-caffeine person like me I really love the tea they served me tonight, it's a 5/5 for me, genuinely. Highly...
Read moreMenu yang di pesen : Kopi Susu Geva (KSG)
Ini secara keseluruhan kata bokap kopinya enak bgt, tapi gatau dia pesen yg apaaa krn beda hari visitnyaa.
Gue pesen Kopsus Geva ini, sesuai sih sama penjelasannya kopi susu lebih creamyy dan emang creamyy. Cumaaan, manis bgtt walaupun ngga sampe yg enegg. Kopinya emang enak si bener, berasa lah gituu walaupun judulnya dia creamyy.
Untuk tempat si aga kecil yaa, cuman ada bbrp meja tapi kalo mau nongki masih nyaman kooo. Next mau coba...
Read more