Saat nyoba Ronde Barong... Menarik sekali, apalagi "rombong" yang digunakan ga tanggung-tanggung... pake mobil 😁yang didesain nyentrik gitu. Jajanan jadul yang dikemas kekinian dengan menu andalan Ronde dan Angsle. Sapa yang ga kenal dengan wedang hangat dan minuman manis ini?! Yup, dari rasa dan aromanya khas abis. Enak dan pas banget kalo dikonsumsi saat malam hari apalagi cuaca yang rada dingin gitu. Bikin hangat dibadan.
Suasana sekitar cukup tenang, dengan deretan meja dan kursi minimalis. Cukup oke kalo buat nongkrong, ngobrol santai sambil cemal-cemil. Banyak varian menu yang ditawarkan. Soal produk andalan dan dicari banyak orang itu Ronde Jadul. Jahenya kerasa banget, manisnya pas, dan lagi isian bola rondenya full. Jadi pas ngunyah ga kerasa tepung aja, tapi kacang yang kremes" abis siap menggoyang lidah. Ditambah dengan iringan musik yang menemani. Mantab!!!
Soal harga, standar... Masih terjangkau banget dikantong, dengan porsi yang sesuai, sekitar Rp. 12 rb/ porsi Reguler. Selain bikin hangat, juga kenyang.
Pelayanan staff cukup ramah. Penyajian cukup baik dan bersih. Jadi saat order, langsung bayar ya. Trus kita akan diberi alat semacam "alarm mini" gitu. Jadi kita nunggu di meja, kalo pesanan udah siap saji, alat tersebut akan berbunyi dan kita akan mengambil di tempat pesanan semula. Ga kuatir, pesanan kita akan tertukar dengan pelanggan lain 😁👍
Untuk lokasi, kamu bisa cek google/waze ya. Gampang ketemunya kok. Area parkir untuk kendaraan roda 4 sangat memadai, apalagi roda 2. Orang-orang biasanya menghabiskan waktu sekitar 30-60 menit disini. Jangan lupa patuhi protokol kesehatan ya... Jika kamu di Bali... Jangan lupa mampir kesini. Dijamin nagih! Di sekitar lokasi, ga hanya Ronde Barong aja, ada outlet lain yang bisa dilirik dan dicoba dengan menu makanan seperti bakmi, gorengan, atau nasi...
Read moreWe have ordered a Ronde Susu Mutiara and Ronde Sekoteng. Ronde Susu Mutiara, is the must try menu here! The Ronde tasted so nice with a warmth condensed milk which i like it the most, the sweetness level was balanced too! You can put some crackers and bread into it if you like. Ronde Sekoteng, the gingery broth really smoothened and soothed my throat a lot! I like this kinda dessert make my body feel warmer! Nothing to complain about, everything was on point...
Read moreOrdered their original ronde (12k) and ronde kering original (14k). Quite cheap compare to the ronde price in jakarta. But for me personally the soup is not as gingery as i expected. More like bland. But the ronde itself is good. Chewy, and filled with generous peanut. Hope for the next time, the soup can be improved since wedang ronde soup should be dominated with...
Read more