A restaurant with a cozy atmosphere, "Monty's Kitchen and Coffee" offers food and drink that are suitable with Indonesian people's taste, such as "Nasi Goreng Kari" and "Nasi Oseng Paru Manis" and the staple "Iced Lemon Tea", while also offers modern, trending food such as the "Croffle", which is served with a scoop of vanilla ice cream.
Coffee based beverages are also served downstairs, along with simple snacks to make your relaxed time in the afternoon even more comfortable. I think you could bring your coffee and snacks upstairs, though.
This place's Industrial themed interior which uses unpainted yet smoothed concrete for the walls, ceiling, and columns; wood and metal for the furniture, further adds the coziness and a calm feeling of this restaurant. There are children playing and running around while I am here, so this place is certainly safe for children, just mind the stairs, make sure they are not running while on those.
The toilets are available at the first floor, and the third floor, alongside the prayer room. It's clean enough, which I rarely found on other restaurants I have visited. There are no dining tables at the third floor.
Verdict word, this restaurant is a recommended place if you enjoy food that are both traditional and modern, and if you like to snap photos for your social media page, while...
Read moreMeski sudah bolak-balik ke Monty's Kitchen & Coffee, entah kenapa tempat ini selalu punya cara bagi saya untuk kembali mampir lagi. Seperti siang ini, posisinya yang strategis dan searah dengan tujuan perjalanan yang akan ditempuh membuat saya menyempatkan singgah untuk makan siang. Dari segi desain tak banyak yang berubah, hanya memang pada lantai dua ada beberapa meja kursi tambahan serta berganti tata letak saja.
Belum pernah mencoba Chicken Steak O (Rp.49.500,-) akhirnya saya pun memesannya. Jauh dari bayangan, menu ini berupa daging ayam fillet roasting yang disiram sejenis kuah dengan rajangan bawang putih dan bawang bombay. Wortel dan kentang rebus menjadi side dish penambah vitamin, protein sekaligus karbohidrat. Ayamnya sendiri cenderung manis. Kentangnya sedikit kurang matang, jadi tidak empuk dan lembut. Wortelnya pas dengan sensasi kriuk saat digigit.
Nasi Sate Maranggi (Rp.44.000,-) terdiri dari lima tusuk sate daging sapi bermarinasi bumbu manis dengan sambal tomat serta acar dan seporsi nasi bertabur bawang goreng. Satenya diselipi lemak namun dagingnya sendiri cukup empuk dan sensasi manis gurihnya pas. Sambalnya tidak begitu pedas, namun mampu menambah cita rasa jadi lebih kompleks. Es Kopi Susu Monty's (Rp.26.950,-) minuman favorit saya kalau sedang mampir kesini. Paduan kopi, susu dan arennya seimbang sehingga menyuguhkan rasa manis kopi yang menyenangkan, creamy dan...
Read moreTempat ini banyak positifnya. Makanannya unik2. Harganya bersahabat. Favorit saya, ubi goreng sama nasi paru balado. Luti gendangnya juga enak. Bbrp kali saya take away karena pengen buat cemilan di rumah. Sayangnya luti gendangnya bbrp kali gak ada. Menurut saya nih, dari bbrp cafe di Depok yang udah saya cobain makanannya, Montys ini cafe yang paling serius sama food variety.
Saya gak pernah pesen minuman selain menu kopi, tapi kopinya enak. Cappuccino-nya pake taburan kayu manis dikit, jadi wangi herbs. AC-nya sejuk, kadang agak terlalu dingin. WC dan wastafelnya bersih. Penerangannya bagus. Saya suka jendelanya yang lebar2. Saya selalu kerja di lt 1,jadi gak tau kondisi di lt 2 dan 3. Tapi tempat favorit saya memang meja di depan pintu di lt 1.
Minusnya gak banyak sih. Tapi ada. Saya gak ngerti aja kenapa playlist music-nya didominasi hard rock. Jadi agak ganggu ambience. Sering terlalu kencang pulak masang musiknya. Untung staff-nya kooperatif kalau diminta turunin volume.
Parkirnya agak repot karena space-nya emang cuma buat 3 mobil. Bisa parkir di depan gedung sebelahnya, tapi tukang parkirnya betean. Jadi males mampir kalo parkiran lagi rame. 😁
Oh dan saya gak terlalu suka duduk di dalam dekat dapur. Karena bau masakannya agak ke mana2.
But overall, this is one of the decent local cafes. I definitely...
Read more